Manajemen Sumber Daya Manusia

Rp152.000,00

JUDUL : Manajemen Sumber Daya Manusia

PENULIS : MARTINUS BUULOLO, S.E., M.M

DEDI SUSANTO, S.Kom., M.M

NO ISBN : PROSES

TAHUN TERBIT : 2024

Category:

Description

Buku yang berjudul Manajemen Sumber Daya Manusia ini disusun untuk membantu para pembaca khususnya mahasiswa, akademisi, dan perusahaan dalam mempelajari manajemen sumber daya manusia. Kajian buku ini memuat materi budaya kerja, budaya organisasi, disiplin kerja, gaya kepemimpinan, karakterstik individu, pengukuran kinerja karyawan, komunikasi, lingkungan kerja, semangat kerja, iklim organisasi, dan kompensasi. Hal-hal lain yang dimuat dalam buku ini diharapkan menjadi petunjuk bagi setiap pembaca khususnya bagi mahasiswa, dosen, dan perusahaan untuk mendalami kajian sumber daya manusia yang sangat penting dalam organisasi.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Manajemen Sumber Daya Manusia”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *