Teknologi Produksi Tanaman Tahunan

Rp117.400,00

JUDUL : Teknologi Produksi Tanaman Tahunan

PENULIS : Siti Nurul Iftitah, S.P., M.P.

NO BUKU : ISBN

TAHUN TERBIT : 2026

Category:

Description

Buku Teknologi Produksi Tanaman Tahunan disusun sebagai bahan ajar komprehensif yang membahas konsep, prinsip, dan praktik budidaya tanaman tahunan dengan fokus utama pada tanaman karet dan kelapa sawit. Buku ini dirancang untuk memberikan pemahaman teoritis sekaligus keterampilan aplikatif bagi mahasiswa dan praktisi pertanian dalam mengelola komoditas strategis perkebunan secara berkelanjutan. Pada bagian awal, buku ini menguraikan pengertian tanaman tahunan serta peran penting tanaman karet dan kelapa sawit dalam pembangunan pertanian nasional. Pembahasan dilanjutkan dengan kajian sejarah, klasifikasi, dan morfologi tanaman yang menjadi dasar dalam memahami hubungan antara karakter tanaman, lingkungan tumbuh, dan produktivitas hasil.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Teknologi Produksi Tanaman Tahunan”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *