PROSES PRODUKSI PENGOLAHAN LIMBAH OTOMOTIF
Rp85.000,00
JUDUL : PROSES PRODUKSI PENGOLAHAN LIMBAH OTOMOTIF
PENULIS : Dr. Ir. Hj. Mutmainah, SE., MM.
Dr. Ir. H. M. Kosasih, MM.
Dr. Ir. Hj. Umi Marfuah, MT., MM
Dr. Ahmad Andreas Tri Panudju, ST., MT
NO ISBN : 978-623-8725-86-1
TAHUN TERBIT : 2024
Description
Banyak limbah yang setiap hari semakin meningkat, maka dari itu diperlukan sebuah pengelolaan yang lebih baik.Untuk dapat di manfaatkan semaksimal mungkin dan dapat dipergunakan kembali.Limbah komponen otomotif di Indonesia diperlukan pengelolaan yang berbasis community development sehingga limbah komponen otomotif dapat bermanfaat bagi masyarakat. Untuk meningkatkan dan tetap berlanjutnya kegiatan ekonomi maka diperlukan sebuah model yang berbasis community development. Sedangkan tujuan khusus yang ingin dicapai adalah untuk merumuskan model pemanfaatan limbah komponen otomotif dalam rangka pembangungan berkelanjutan (sustainable development) di Sasak Panjang. Bagaimana pengaruhnya terhadap kontruksi lembaga ekonomi masyakat lokal dan kemudian merekomendasikan sebuah model lembaga ekonomi masyarakat yang bisa diberdayakan untuk meningkatkan mutu distribusi pendapatan masyarakat setempat.
Reviews
There are no reviews yet.